Friday, March 2, 2012

Ketika Benci Menghampirimu

(copas dari seorang teman istri)

Hargai mereka yg membencimu,
Karena mereka pengagum setia yg telah menghabiskan waktunya hanya untuk melihat kesalahan2mu...syukuri...

Kadang kamu harus diam, menerima bahwa kamu salah...
Bukan krn menyerah tapi karena kamu diberkati untuk menjadi dewasa....

Ketika Tuhan menyelesaikan masalahmu, kamu memiliki kepercayaan atas kemampuanNya....
Ketika Tuhan seolah2 tidak menyelesaikan masalahmu,itu berarti Dia memiliki kepercayaan atas kemampuanmu...

Have a blessed Friday friends :)
Sent from my heart...
BeYe